Monday, April 6, 2015

Langkah Langkah Install

  • Pertama copy file yang akan di install dan diletakkan di /var/www , jika belum punya download di sini
  •  Setelah itu file di exstrak dan diletakkan di /var/www/html
  •  Setelah itu beri hak akses dengan perintah : #chown -R www-data:www-data /var/www/html/sisfokol_v4_smk/
 
  •  Buat database di phpmyadmin seperti gambar di bawah
  • Setelah database terbuat, import file sisfokol_v4_smk.sql  ke dalam database sisfokol_v4_smk . Klik Import di NavBar. Kemudian Klik Browse... Pilih file sisfokol_v4_smk.sql yang terletak di direktori File System -> Var -> WWW -> HTML -> SISFOKOL_V4_SMK -> DB -> sisfokol_v4_smk.sql
    Setelah di Pilih, Klik Open.
  •  Setelah itu klik Go
  • Rubbah Konfigurasi Koneksi ke Database. Buka Terminal yang tadi dibuat untuk instalasi. Disini saya berada di dalam direktori HTML.
    Sekarang masuk ke direktori INC. Ketikan di Terminal : seperti gambar di bawah
  •  Setelah itu ketik nano config.php
  •  Akan muncul gambar seperti di bawah ini
  •  Rubah pada :
    $username = "biasawae";
    $password = "biasawae";
    Pada biasawae di username ubah dengan root
    Pada biasawae di password ubah dengan password database/phpmyadmin kalian , setelah itu di save
  • Seperti ini, tampilan login awal CMS Sisfokol Jenjang SMK.
    Untuk Username dan Password login, silahkan kalian buka file contoh_akses.txt yang berada di direktori sisfokol_v4_smk.

Sekian tutorial CMS sisfokol semoga bermanfaat

0 komentar:

Post a Comment